Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

20 Sindiran Untuk Orang Muka Dua, Halus Tapi Nyelekit

20 Sindiran Untuk Orang Muka Dua, Halus Tapi Nyelekit
Images: shutterstock
Salah satu mahluk paling menyebalkan dibumi ini adalah orang muka dua, dimana didepan muka kita sok baik, giliran dibelakang fitnahnya bukan main. Selain itu, konon orang muka dua jauh lebih berbahaya dibanding orang yang terang-terangan ngaku musuh.

Untuk mengungkapkan kejengkelan dalam hati berikut ini sindiran untuk orang bermuka dua.

1. ''Dear muka dua, sumbangin kek salah satu mukanya untuk orang yang suka cari muka.''

2. ''Manusia muka dua lebih seram dari kuntilanak bermuka rata.''

3. ''Datang ke salah satu pihak dengan muka berbeda-beda, menyeramkan sekali hidup anda.''

4. ''Mau tau tentang saya, tanya langsung jangan lewat orang lain. Karena tidak semua orang menyukai saya.''

5. ''Didepan muncungnya manis banget, giliran dibelakang fitnahnya bukan main.''

6. ''Bahaya itu kalau dekat-dekat sama orang muka dua, didepan manis dibelakang sadisnya minta ampun.''

7. ''Gak usah pura-pura, bajingan sekalipun akan saya anggap teman jika mereka jujur.''

8. ''Gak usah munafik dengan berlagak sok baik agar diperhatikan, gak semua orang suka dengan muka pura-puramu.''

9. ''Jangan buru-buru nambah muka, satu muka itu dulu dibenahi.''

10. ''Paling suka kalau soal ngadu domba orang lain dengan menggunakan muka polosnya.''

11. ''Beberapa teman sama seperti uang receh, bermuka dua tapi nilainya sama sekali tidak berharga.''

12. ''Dasar muka palsu, udah dibaikin tapi ngomong jelek dibelakang aku.''

13. ''Orang bermuka dua itu nyatanya lebih busuk dari sampah, mereka sanggup datang dengan jual cerita murahan tentang orang lain.''

14. ''Muka satu dirawat dengan baik, jangan nambah jadi muka dua.''

15. ''Memakan tanah itu jauh lebih baik daripada bermuka dua.''

16. ''Semua koin memiliki dua sisi, seperti kebanyakan orang bermuka dua.''

17. ''Katanya tulus, depan doang ngomong manis. Dibelakang sikapnya kok beda-beda.''

18. ''Orang yang mudah curiga adalah orang yang dulunya gampang percaya tapi selalu dikecewakan.''

19. ''Baik pas lagi ada maunya, cuma kasian sama diri sendiri aja sih, kenapa masih percaya sama orang begituan.''

20. ''Lebih mudah berurusan dengan orang muka tebal daripada sama orang muka dua.''

Post a Comment for "20 Sindiran Untuk Orang Muka Dua, Halus Tapi Nyelekit"